Jalan Sehat dan Senam Bersama Peringati HUT 1 Abad Kalurahan Karangtengah
Admin New 19 Desember 2023 11:30:11 WIB
Rangkaian acara memperingati HUT Kalurahan Karangtengah selanjutnya yaitu Jalan Sehat dan Senam Bersama. Kegiatan ini dilaksanakan pada Ahad (17/12), dengan peserta seluruh warga kalurahan Karangtengah.
Kegiatan diawali dengan start jalan sehat di Kompleks Kantor Kalurahan Karangtengah. Namun sebelumnya, peserta dipersilahkan untuk mengambil kupon untuk undian doorprize. Kegiatan dimulai dengan arahan bendera dari Lurah Karangtengah, Bapak Haryanto. Peserta dengan sangat antusias berjalan mengikuti rute yang telah ditentukan. Rute jalan sehat yaitu dari Kantor Kalurahan Karangtengah ke Barat, kemudian ke utara mengikuti jalan ditengah sawah. Kemudian lurus hingga area Mbulak Among Tani. Peserta balik lagi ke selatan melalui jalan utama melewati padukuhan Numpukan dan Kemasan. Finish berada di perempatan Pasar Kuliner, Padukuhan Karangtengah.
Komentar atas Jalan Sehat dan Senam Bersama Peringati HUT 1 Abad Kalurahan Karangtengah
Formulir Penulisan Komentar
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pemkal Gelar Safari Tarawih di Masjid Baiturrahman Pucunggrowong
- Pengajian Menjelang Buka Bersama PKK Kalurahan Karangtengah
- Pengajian Menjelang Buka Puasa Pemerintah Kalurahan Karangtengah
- SAFARI TARAWIH PEMKAL KARANGTENGAH, DEKATKAN PEMKAL DENGAN MASYARAKAT
- OPEN RECRUITMENT TIM SITEM INFORMASI KALURAHAN
- Pengumuman Pelayanan Kantor Kalurahan Karangtengah
- Selamat Natal dan Tahun Baru 2025
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
