Penanaman Tanaman Serai Oleh AMMI Dusun Karangtengah

19 Februari 2020 17:21:21 WIB

Rabu (19/02) Angkatan Muda Mudi Islam Dusun Karangtengah melaksanakan kerja bakti bersih-bersih kebun dan penanaman tanaman serai disepanjang jalan RT.05 sampai RT 06. Kerja bakti dan penanaman serai dilakukan untuk terciptanya Lingkungan Desa yang bersih. Area yang dibersihkan meliputi taman, halaman, dan area yang kelihatan kotor. Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 – 12.00 WIB.Acara ini dilaksanakan hari Minggu sampai selasa. Alat yang digunakan mulai dari sabit, cangkul, pisau,sapu lidi, dll.

Komentar atas Penanaman Tanaman Serai Oleh AMMI Dusun Karangtengah

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License