Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Bantul mengadakan Bimbingan Teknis Admin Media Sosial Kalurahan dengan tema “Membuat Konten yang Mudah dan Mencuri Perhatian” pada hari Kamis, (19/06) siang di Ingkung Kuali 1, Guwosari Pajangan.

Artikel Terkini

  • BAMA FC JUARA BERTAHAN WUKIRSARI CUP 2017

    31 Agustus 2017 14:12:13 WIB
    BAMA FC JUARA BERTAHAN WUKIRSARI CUP 2017
    KarangtengahNews - Selasa (29/8) di lapangan sepak bola Desa Wukirsari final wukirsari cup 2017 kick off jam 15.30. Hari itu suporter datang berbondong-bondong untuk menyaksikan tim favorit. Begitu pula BAMA FC yang hadir bersama banyak supporter baik dari Desa Karangtengah maupun dari luar Karangte... ..selengkapnya

  • Pelatihan Administrasi PAMSIMAS

    31 Agustus 2017 13:27:26 WIB
    Pelatihan Administrasi PAMSIMAS
    KarangtengahNews- - Pada (26-27/8) segenap pengurus PAMSIMAS Mojotirta mengikuti pelatiahn administrasi dan teknis PAMSIMAS di Balai Desa Trimulyo. Materi dalam pelatihan administrasi yang disampaikan antara lain dari tahapan pencairan dana dari APBD/APBN, pembukuan sampai dengan pelaporan pertanggu... ..selengkapnya

  • Pelatihan Rukhti Jenazah oleh Karang Taruna Unit

    31 Agustus 2017 11:44:53 WIB
    Pelatihan Rukhti Jenazah oleh  Karang Taruna Unit
    KarangtengahNews - Pada Ahad (27/8) Karang Taruna sub Dusun Pucunggrowong atau Persatuan Muda Mudi Islam Pucunggrowong-Padasan menyelenggarakan Pelatihan Perawatan Jenazah bagi remaja dan pemuda-pemudi. Acara dimulai pada jam 20.00 WIB. Pemateri pada kesempatan kali ini dari Fakultas Agama Islam Uni... ..selengkapnya

  • Pentas Seni Semarak Peringatan HUT RI

    31 Agustus 2017 11:24:04 WIB
    Pentas Seni Semarak Peringatan HUT RI
    KarangtengahNews - Sabtu (26/8) di 3 pedukuhan di Desa Karangtengah menyelenggarakan pentas seni sebagai puncak acara peringatan HUT RI ke 72. Pedukuhan Mojolegi menggelar pertunjukan seni sekaligus pembagian hadiah lomba gapura dan kebersihan lingkungan serta lomba anak-anak yang telah dilaksanakan... ..selengkapnya

  • Pucunggrowong Juara III Lomba Gejog Lesung

    28 Agustus 2017 15:40:03 WIB
    Pucunggrowong Juara III Lomba Gejog Lesung
    KarangtengahNews - Kelompok Kesenian Dusun Pucunggrowong, Lestari Budoyo berhasil meraih juara ke 3 dalam ajang perlombaan Gejog Lesung se Kecamatan Imogiri. Perlombaan pada (25/8) ini di laksanakan di Pendopo Kecamatan imogiri dengan peserta masing-masing kelompok kesenian Gejog Lesung desa se keca... ..selengkapnya

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung